Zoom Evaluasi Progres Pembangunan Gedung Baru PTA Kepri Bersama Kabiro Perlengkapan MA-RI
Tanjungpinang, 28 Juni 2024. Bertempat di Aula PTA Kepulauan Riau dilaksanakan Kegiatan Zoom Evaluasi Progres Pembangunan Gedung Baru PTA Kepulauan Riau Bersama Plt Kabiro Perlengkapan MA-RI Bpk H. Sahwan. Kegiatan ini diikuti Oleh Plh. Sekretaris Mhd. Jaiz, SH. Annisa Seftiani, S.E. Sebagai Operator Esadewa, dan Yendri Elfi, S.Si Kasubag Perencanaan Dan Anggaran, juga Kasubag Keuangan dan pelaporang Bpak Rofiq Kurniawan, S.IP. Kegiatan Berjalan Dengan Khidmat dan Sukses hingga Akhir.